identifikasi jenis-jenis awan di bawah ini​

Berikut ini adalah pertanyaan dari cndjk02 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Identifikasi jenis-jenis awan di bawah ini​
identifikasi jenis-jenis awan di bawah ini​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Berikut adalah nama-nama awan sesuai dengan gambar pada tabel :

  1. Awan cumulus
  2. Awan cumolonimbus
  3. Awan nimbostratus
  4. Awan stratus
  5. Awan stratocumulus
  6. Awan altocumulus
  7. Awan cirocumulus

.

Pembahasan:

Awan merupakan satu komponen yang terdapat pada atmosfer berbentuk gumpalan berwarna putih hingga kehitaman yang berasal dari uap air dan telah mengalami kondensasi pada atmosfer.

.

Berikut jenis-jenis awan beserta ciri-ciri yang dimiliki sesuai dengan gambar pada tabel :

1. Awan cumulus

  • Terletak antara ketinggian 500-1000 Mdpl.
  • Bentuk tebal dengan puncak yang tinggi.
  • Awan mengandung kristal es.
  • Terbentuk pada siang hari akibat udara naik.

2. Awan cumolonimbus

  • Memiliki volume yang besar.
  • Posisi dekat dengan permukaan bumi.
  • Sering diiringi dengan kilat dan guntur.
  • Menimbulkan hujan.

3. Awan nimbostratus

  • Bentuk tak tentu dengan pinggiran tak beraturan.
  • Warna putih hingga kelabu tua.
  • Umumnya hanya menyebabkan hujan gerimis.

4. Awan stratus

  • Terletak pada ketinggian pada kisaran 2000 Mdpl.
  • Bentuk mirip seperti kabut dan berlapis-lapis.

5. Awan stratocumulus (Sc)

  • Bentuk tampak seperti gelombang laut.
  • Tidak menyebabkan hujan.
  • Bentuk lapisan tipis dan mengembang secara horizontal.

6. Awan altocumulus (Ac)

  • Bentuk seperti bola agak tebal berwarna putih hingga pucat.
  • Bentuk kecil dan berjumlah banyak.
  • Letaknya bergerombol dan saling berdekatan.

7. Awan cirrocumulus

  • Bentuk awan putus-putus.
  • Mengandung banyak kristal es.
  • Bentuk mirip gerombolan domba dan terkadang menimbulkan bayangan.

.

===============>> <<================

Pelajari lebih lanjut :

===============>> <<================

Detail Jawaban:

Mapel : Geografi

Kelas : X

Bab : Dinamika atmosfer

Kode : 10.8.5

#SolusiBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jn245 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 08 Jun 21