Lembut dan berperilaku sesuai dengan Islam merupakan hal yang disarankan.

Berikut ini adalah pertanyaan dari Wwwp pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Lembut dan berperilaku sesuai dengan Islam merupakan hal yang disarankan. Sehingga menyatakan bahwa agama Islam adalah agama yang penuh etika. Adapun yang bertutur kata lembut, bertingkah laku halus dan baik disebut​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

akhlakul karimah

Penjelasan:

karena akhlak/ etika yg baik wajib dimiliki seseorang apalagi wajib bagi seorang muslim. sebutan jika sesorang tidak beradab atau berakhlak baik disebutnya ghoirul muadab yg berarti adab saya jelek

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fmaudyna dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 30 May 21