Tugas Bahasa Indonesia tgl 1 Agustus 2022 1. Pengertian berita

Berikut ini adalah pertanyaan dari agnesiareza81 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tugas Bahasa Indonesia tgl 1 Agustus 20221. Pengertian berita dan teks berita !
2. Sebutkan ciri - ciri teks berita !
3. Sebutkan jenis - jenis teks berita !​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Pengertian berita dan teks berita !

=  berita merupakan cerita atau keterangan terkait kejadian atau peristiwa yang sedang terjadi. Teks berita adalah suatu teks untuk menyampaikan kabar atau informasi kepada masyarakat mengenai suatu peristiwa atau kejadian aktual dan faktual yang diinformasikan secara tertulis.

2. Sebutkan ciri - ciri teks berita !

ciri-ciri teks berita adalah faktual, aktual, unik atau menarik, sistematis dan lengkap.

3. Sebutkan jenis - jenis teks berita !​

= 1. Berita Langsung.

2. Berita Mendalam.

3. Berita Pendapat.

4. Berita Interpretatif.

5. Berita Investigasi.

Penjelasan:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh cindylim2005 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 30 Oct 22