"Maaf Tuan Raja, saya datang terlambat. Ada Singa lain yang

Berikut ini adalah pertanyaan dari lalatiara1233 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

"Maaf Tuan Raja, saya datang terlambat. Ada Singa lain yang tadi memburu saya," kata SKemudian Singa yang ganas itu mengangguk-anggukkan kepala dan langsung menyah
Singa yang mengejarmu? Akan kuhabisi dia sekarang juga."
"Ya Tuan Raja, dia ada di dalam sumur itu."
Akhimya, binatang-binatang itu menjadi lega. Berkat kecerdikan Kelinci, Sang Singa yar
masuk ke dalam sumur dan tidak ada lagi pemangsa di hutan itu.
2
Tentukan tokoh, watak tokoh, dan latar tempat terjadinya kutipan fabel tersebut!
Jawab:​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Tokoh : Merupakan seorang pemain dalam sebuah ceritaa atau drama.

Watak : Merupakan penggambaran sifat seorang tokoh dalam cerita atau drama, misalnya antagonis (tokoh jahat) dan protagonis (tokoh jahat).

Latar : Merupakan sesuatu yang melingkupi pelaku atau kejadian-kejadian dalam cerita.

Tokoh : Kancil, Singa, dan Binatang binatang lainnya

Watak : Kancil memiliki watak yang cerdik dan pintar,

Singa memmiliki watak egois dan kurang pandai

Binatang lain memiliki sifat netral

Latar tempat terjadinya peristiwa tersebut yaitu Hutan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh indahgy dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 14 Jun 21