Berikut ini adalah pertanyaan dari soleha41 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
.Menurut BMKG curah hujan di bulan
Januari- Februari sangat tinggi. Akan ada
kemungkinan badai di beberapa wilayah
di Indonesia. Oleh karena itu masyarakat
dihimbau untuk waspada terhadap
bencana yang mungkin timbul seperti
banjir, tsunami, putting beliung, dan
longsor.
Komentar yang sesuai dengan isi teks
tersebut adalah ....
a. Ah itu berita hoaks, perkiraan kadang
tidak terjadi.
b. Bikin panik saja BMKG, kan rumah kita
aman-aman saja.
c. Wah kita harus siap-siap pindah tempat
daripada nanti kena banjir.
d. Waspada tanggap bencana dini penting
untuk mengantisipasi hal-hal yang tidak
kita inginkan.
Januari- Februari sangat tinggi. Akan ada
kemungkinan badai di beberapa wilayah
di Indonesia. Oleh karena itu masyarakat
dihimbau untuk waspada terhadap
bencana yang mungkin timbul seperti
banjir, tsunami, putting beliung, dan
longsor.
Komentar yang sesuai dengan isi teks
tersebut adalah ....
a. Ah itu berita hoaks, perkiraan kadang
tidak terjadi.
b. Bikin panik saja BMKG, kan rumah kita
aman-aman saja.
c. Wah kita harus siap-siap pindah tempat
daripada nanti kena banjir.
d. Waspada tanggap bencana dini penting
untuk mengantisipasi hal-hal yang tidak
kita inginkan.
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
D. Waspada tanggap bencana dini penting
untuk mengantisipasi hal-hal yang tidak
kita inginkan.
Maaf kalau salah kak..
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh V1609FS dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 06 Jun 21