Tulislah pengertian Al Aziz Dan dalil nya dalam Al quran?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari fikarmamonto32 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tulislah pengertian Al Aziz Dan dalil nya dalam Al quran?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ

Al Aziz artinya Allah adalah Dzat yang Maha Perkasa, yang tidak bisa dikalahkan oleh sesuatupun, Maha Kuat dan mengalahkan segala sesuatu.

Surah yasin 1 sampai 5:

يٰسٓ

1. Yasin

وَالۡقُرۡاٰنِ الۡحَكِيۡمِ

2. Demi Al-Qur'an yang penuh hikmah,

اِنَّكَ لَمِنَ الۡمُرۡسَلِيۡنَۙ

3. sungguh, engkau (Muhammad) adalah salah seorang dari rasul-rasul,

عَلٰى صِرَاطٍ مُّسۡتَقِيۡمٍؕ‏

4. (yang berada) di atas jalan yang lurus,

تَنۡزِيۡلَ الۡعَزِيۡزِ الرَّحِيۡمِ

5. (sebagai wahyu) yang diturunkan oleh (Allah) Yang Mahaperkasa, Maha Penyayang,

Al-qayyum artinya Yang Maha Berdiri atau Mandiri, yang berarti Allah Swt. berdiri sendiri tanpa bergantung pada siapa pun atau apa pun.

Surah al-baqarah ayat 225:

لَا يُؤَاخِذُكُمُ اللّٰهُ بِاللَّغْوِ فِيْٓ اَيْمَانِكُمْ وَلٰكِنْ يُّؤَاخِذُكُمْ بِمَا كَسَبَتْ قُلُوْبُكُمْ ۗ وَاللّٰهُ غَفُوْرٌ حَلِيْمٌ

Artinya:Allah tidak menghukum kamu karena sumpahmu yang tidak kamu sengaja, tetapi Dia menghukum kamu karena niat yang terkandung dalam hatimu. Allah Maha Pengampun, Maha Penyantun.Semoga membantu

Penjelasan:jadikan yg terbaik

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh adnandahlan74 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 03 Jun 21