jawaban uji kompetensi bab 2 b indo kelas 8 part

Berikut ini adalah pertanyaan dari ismamfaris12 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jawaban uji kompetensi bab 2 b indo kelas 8 part 1 :v​
jawaban uji kompetensi bab 2 b indo kelas 8 part 1 :v​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. D. 4

2. C. Persuasi

3. D. 4 dan 5

4. D. Persuasi

5. B. Dengan demikian, setiap manusia memiliki kekhususan/keistimewaan

6. D. Faktor dominan dalam kecelakaan lintas di jalan raya

Penjelasan:

-Kalimat persuasif adalah ungkapan ajakan atau imbauan. Kalimat ini cocok dipakai untuk membuat iklan, promosi, kampanye, dakwah, dan lain sebagainya.

-Teks eksposisi merupakan paragraf atau karangan yang terkandung sejumlah informasi dan pengetahuan yang disajikan secara singkat, padat, dan akurat. Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), eksposisi adalah uraian (paparan) yang bertujuan menjelaskan maksud dan tujuan, seperti suatu karangan.

-Teks narasi adalah suatu karangan cerita yang menyajikan serangkaian peristiwa kejadian. Teks narasi tersusun secara kronologis sesuai dengan urutan waktunya. Peristiwa tersebut bisa benar-benar terjadi, maupun hanya khayalan saja.

-Teks deskipsi merupakan sebuah tulisan yang isinya bertujuan memberi gambaran suatu obyeka kepada pembaca secara rinci dan jelas. Dengan kata lain paragraf deskripsi adalah karangan yang menggambarkan sesuatu benda, tempat, suasana atau keadaan.

Semoga Membantu!

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh VelySmart28 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 02 Jun 21