Gumpalan langit maha sempurna bertahta bintang-bintang angkasa namun satu bintang

Berikut ini adalah pertanyaan dari patricia183 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Gumpalan langit maha sempurna bertahta bintang-bintang angkasa namun satu bintang yang berpijar teruntai turun menyapaku jenis imaji yang terdapat pada larik kedua puisi tersebut adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Citraan adalah kesan atau gambaran visual yang ditimbulkan oleh sebuah kata, frasa, atau kalimat, dan merupakan unsur dasar yang khas dalam karya prosa atau puisi. Citraan penglihatan yaitu citraan yang memberikan rangsangan kepada indra penglihat (melalui mata) sehingga seolah olah kita bisa melihat hal yang tertulis secara nyata. Larik kedua puisi tersebut adalah bertahta bintang-bintang di angkasa. Lewat larik tersebut penyair memberikan rangsangan kepada mata sehingga seolah-olah kita bisa melihat bintang-bintang secara nyata. Maka citraan yang digunakan oleh penyair pada larik kedua adalah Penglihatan

Penjelasan:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh afriana99 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 28 Sep 22