Suatu hari, Alvin diajak ayahnya pergi keMuseum Angkut. Awalnya Alvin

Berikut ini adalah pertanyaan dari Josuafirmana pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Suatu hari, Alvin diajak ayahnya pergi keMuseum Angkut. Awalnya Alvin tidak tertarik
diajak ayahnya ke tempat itu. Alvin mengira
akan membosankan di sana. Alvin lebih
senang bermain dengan teman-temannya
daripada ke museum. Sesampainya di sana,
dugaan Alvin salah. Museum angkut ternyata
tempat yang menyenangkan. Di sana Alvin
dapat melihat alat transportasi dari berbagal
zaman dan berbagai negara. Cara penataan
alat transportasi tersebut juga sangat menarik.
Sungguh sebuah tempat yang menyenangkan
untuk berlibur. Alvin pun sangat bahagia
karena dapat bermain ke Museum Angkut.
24. Amanat yang dapat diambil dari cerita
tersebut adalah...
A. Jangan mudah berprasangka karena
tidak selamanya prasangka itu benar.
B. Berliburlah selalu bersama keluarga.
C. Ayah adalah orang tua yang suka
mengajak berlibur ke tempat baru.
D. Hiduplah rukun dengan semua saudara.
25. Latar tempat cerita tersebut adalah
A rumah Alvin
B. lapangan bola
C. Museum Angkut
D halaman rumah Alvin

Tolong jwb kak ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

24. A. Jangan mudah berprasangka karena tidak selamanya prasangka itu benar

25. C. Museum Angkut

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh elshadawiguna dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 02 Jul 21