Berikut ini adalah pertanyaan dari Orangbatakgays pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
3. tuliskan pendapat yang berupa solusi dari teks tersebut.
Cuma 3 soal
jawab yang benar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
1. Tuliskan tuliskan gagasan utama setiap paragraf dari teks tersebut
- Paragraf 1
Kemandirian bangsa Indonesia akan tercapai jika kesadaran rakyat membayar pajak sudah tinggi.
- Paragraf 2
Pertumbuhan ekonomi Indonesia menurut data Worid Bank tahun 2014, Growth Domestic Product Indonesia menduduki peringkat 16 besar tertinggi didunia.
- Paragraf 3
Banyak juga orang yang merasa tidak perlu menyumbang kepada negara.
- Paragraf 4
Kelompok kontrasepsi lainnya adalah yang kecewa karena anggaran negara yang dibiayai pajak itu dikorupsi.
- Paragraf 5
Wajib pajak yang patuh membayar pajak adalah patriot bangsa.
2. Tuliskan pendapat pro dan pendapat kontra dari teks tersebut
- Pendapat pro: Banyak juga orang yang merasa tidak perlu menyumbang kepada negara. Mereka berpikir Negaralah yang harus menyejahterakan rakyatnya.
- Pendapat kontra: Negara akan dicap sebagai negara miskin dan tukang utang karena tidak mampu mengatasi perekonomian Negara sendiri.
3. Tuliskan pendapat yang berupa solusi dari teks tersebut
- Pajak untuk kemandirian bangsa agar kita menjadi bangsa yang kuat dan disegani dunia.
- Stop utang negara dengan membayar pajak.
- Pajak banyak,utang hilang.
- Negara kaya, rakyat makmur.
- Terwujudlah keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia.
❀ PEMBAHASAN ❀
Gagasan pokok
Adalah gagasan yang menjadi dasar dan menjiwai keseluruhan paragraf yang umumnya dijumpai pada kalimat utama dengan sifat implisit atau abstrak.
Paragraf
Paragraf adalah kumpulan kalimat yang biasanya mempunyai satu ide pokok dan cara penulisannya sedikit menjorok ke bagian dalam atau menggunakan garis baru.
Pendapat pro
Pendapat pro adalah pendapat yang setuju dan sependapat dengan argumen penulis.
Pendapat kontra
Pendapat kontra adalah pendapat yang tidak setuju dan memiliki pendapat berbeda dengan argumen penulis. Mereka memiliki argumen tersendiri yang menurut mereka itu benar.
❀ PELAJARI LEBIH LANJUT MELALUI LINK BERIKUT ❀
Pengertian kata PRO dan KONTRA menurut para ahli
Maksud dari pro dan kontra dan contoh nya dalam kalimat
Alasan mengapa pendapat pro dan kontra wajar terjadi
Penjelasan argumen pro dan argumen kontra dalam teks diskusi
❀ DETAIL JAWABAN ❀
Kelas: 7 SMP
Mapel: B. Indonesia
Materi: Teks Diskusi
Kata kunci: Teks diskusi, pendapat kontra, pendapat pro, gagasan pokok
Kode: -
♡ A̾N̾S̾W̾E̾R̾S̾ B̾Y̾ F̾A̾Y̾Y̾I̾L̾M̾I̾ ♡
✪ #StudyInBrainly ✪
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh FayyIlmi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 16 Jun 21