hadirin yg berbahagia,marilah kita panjatkan puji syukur kehadirat Tuhan yang

Berikut ini adalah pertanyaan dari naurachika01 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Hadirin yg berbahagia,marilah kita panjatkan puji syukur kehadirat Tuhan yang maha kuasa atas Rahmat dan karunia Nya sehingga kita dapat melaksanakan acara BERSIH DESA yang diadakan di desa sukaluyu pada hari Minggu pagi ini.
kutipan teks pidato di atas disampaikan oleh..
A. ketua RT
B. ketua RW
C. kepala desa
D. camat​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Acara bersih Desa yang akan diadakan di Desa Sukaluyu , pimpinan desa tertinggi yang biasanya menyampaikan pidato adalah Kepala desa ( C)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh weywey9 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 06 Jun 21