.Cermatilah kutipan di bawah ini untuk menjawab soal nomor 6

Berikut ini adalah pertanyaan dari Angghithaa2949 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

.Cermatilah kutipan di bawah ini untuk menjawab soal nomor 6 - 7! Badai, angin topan, angin puting beliung, angin ribut, dan sejenisnya merupakan bencana alam yang disebabkan oleh pergerakan udara yang sangat kencang yang dipicu perbedaan tekanan udara. Bencana ini mengakibatkan kerusakan lingkungan, seperti robohnya bangunan dan pepohonan, porak-porandanya areal pertanian dan perkebunan, dan tingginya ombak di laut. Apabila kita akan menyusun teks eksplanasi, kutipan di atas harus ditempatkan pada bagian

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Apabila kita akan menyusun teks eksplanasi, kutipan di atas harus ditempatkan pada bagian sebab-akibat

Pembahasan:

Seperti yang kita baca, diatas diterangkan tentang sebab kejadian dan akibatnya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Hoover98 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 23 Jun 21