8. Jelaskan macam-macam puisi lama?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari aichila pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

8. Jelaskan macam-macam puisi lama?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Mantra, Pantun, Karmina, Gurindam, Syair, Seloka dan Taliban.

Penjelasan:

Macam-macam puisi lama terdapat tujuh bentuk yaitu Mantra, Pantun, Karmina, Gurindam, Syair, Seloka dan Taliban. Mari kita bahas satu persatu. Macam-macam puisi lama yang pertama adalah Mantra. Mantra adalah sejenis puisi tua yang terkadang dianggap memiliki kekuatan ghaib seperti sebuah doa.

semoga membantu jadikan jawaban tercerdas

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dewiuhtin42 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 13 Jun 21