1. Apakah urutan peristiwa teks nonfiksi samadengan urutan peristiwa teks

Berikut ini adalah pertanyaan dari marsyajelita pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Apakah urutan peristiwa teks nonfiksi sama
dengan urutan peristiwa teks fiksi? Jelaskan.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Urutan peristiwateks nonfiksidan teks fiksi tidak sama. Dalam ceritafiksiselalu ada konflik, sedangkan dalam cerita nonfiksi jarang ada konlfik dalam urutan cerita.

Pembahasan

Cerita fiksi merupakan cerita khayalan/imajinatif dari penulis, sehingga kebenaran cerita tidak perlu diketahui. Cerita fiksi bertujuan untuk menghibur pembaca. Contoh cerita fiksi adalah novel, fabel, cerpen dan sebagainya.

Cerita nonfiksi merupakan cerita nyata dan berdasarkan fakta. Cerita nonfiksi ditulis menggunakan bahasa denotatif dan berdasarkan kajian. Contoh teks nonfiksi adalah biografi, sejarah dan sebagainya.

Pelajari lebih lanjut

  1. Materi tentang unsur-unsur buku fiksi dan nonfiksi yomemimo.com/tugas/41355783
  2. Materi tentang contoh cerita fiksi dan nonfiksi yomemimo.com/tugas/2767239
  3. Materi tentang manfaat alur cerita yomemimo.com/tugas/21767237

Detail jawaban

Kelas: XI

Mapel: Bahasa Indonesia

BAB: 4

Kode: 11.1.4

#TingkatkanPrestasimu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ikapuji18 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 03 Jun 21