14.Bacalah latar belakang proposal berikut dengan saksama! (1) Pemuda adalah

Berikut ini adalah pertanyaan dari Rizkisuzuki3986 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

14.Bacalah latar belakang proposal berikut dengan saksama! (1) Pemuda adalah aset bangsa yang tidak ternilai harganya. (2) Kepada mereka harus diberikan bekal jiwa dan keterampilan wirausaha. (3) Tantangan hidup semakin berat, lapangan kerja semakin sedikit. (4) Pemuda kelak akan menjadi tulang punggung kemajuan bangsa. (5) Salah satu wadah untuk membekali pemuda tentang wirausaha adalah diklat wirausaha. Urutan kalimat yang tepat untuk membuat latar belakang proposal kegiatan yang baik adalah..

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Penjelasan:

C. (1),(4),(3),(2),(5)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh elsyananda05p6x7lb dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 17 Jun 21