Tuliskan nilai-nilai yang terkandung dalam sila ketiga Pancasila​

Berikut ini adalah pertanyaan dari yusriattaullahbilal pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tuliskan nilai-nilai yang terkandung dalam sila ketiga Pancasila​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.Menggunakan bahasa persatuan, yakni Bahasa Indonesia

2.Menjaga dan memperjuangkan nama bangsa Indonesia

3.Cinta kepada tanah air Indonesia

4.Berjiwa patriotism

5.Mengutamakan persatuan dan kesatuan

Penjelasan:

Pancasila merupakan dasar negara bagi bangsa Indonesia yang terdiri dari lima sila. Salah satu silanya, yakni sila ketiga berbunyi persatuan Indonesia. Sila ketiga dalam Pancasila yang berbunyi “Persatuan Indonesia” memiliki makna bahwa bangsa Indonesia harus bersatu dan tidak terpecah belah untuk mencapai tujuan bangsa. Sila ketiga dalam Pancasila juga sebagai pedoman pemersatu berbagai perbedaan suku, agama, ras, warna kulit, dan perbedaan lain yang ada di Indonesia.

Selain itu, dalam sila ketiga Pancasila terdapat nilai-nilai penting yang harus diterapkan oleh setiap masyarakat Indonesia, seperti.

Menggunakan bahasa persatuan, yakni Bahasa Indonesia

Menjaga dan memperjuangkan nama bangsa Indonesia

Cinta kepada tanah air Indonesia

Berjiwa patriotism

Mengutamakan persatuan dan kesatuan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ihsanmotor2008 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 16 May 21