Teks berisi ulasan tentang suatu Kejadian yang bersifat ilmiah dan

Berikut ini adalah pertanyaan dari aguswidi7980 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Teks berisi ulasan tentang suatu Kejadian yang bersifat ilmiah dan berdasarkan fakta disebut

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Teks ulasan atau resensi adalah teks yang dibuat berdasarkan hasil penilaian, pengamatan secara objektif terhadap suatu karya baik fiksi maupun non fiksi. Resensi terdiri dari beberapa jenis, salah satunya yaitu resensi kritis. Resensi kritis adalah teks ulasan mengenai suatu kejadian yang bersifat ilmiah dan berdasarkan fakta.

Penjelasan

  • Manfaat penulisan resensi diantaranya yaitu :
  1. Untuk mengetahui gambaran terhadap suatu karya
  2. Untuk mengetahui kelebihan dan kekurangan dari suatu karya
  3. Untuk mengidentifikasi hubungan suatu karya dengan karya tulis lainnya yang sejenis
  4. Untuk memberikan pertimbangan kepada pembaca sebelum memilih dan membeli suatu karya
  • Struktur teks ulasan terdiri dari :
  1. Orientasi adalah bagian yang berisi tentang gambaran umum dari karya sastra yang akan diulas
  2. Tafsiran adalah bagian yang berisi pandangan dari penulis mengenai suatu karya dengan cara membandingkannya dengan karya yang mirip
  3. Evaluasi adalah bagian yang berisi tentang penilaiaan suatu karya dari sisi penampilannya, bagian-bagiannya, ciri-ciri dan kualitas karya
  4. Rangkuman adalah bagian yang berisi tentang rangkuman  dari karya yang diulas
  • Teks ulasan terdiri dari tiga jenis yaitu :
  1. Resensi Informatif adalah teks ulasan yang hanya memaparkan bagian-bagian penting dari sebuah karya secara singkat dan padat
  2. Resensi Deskriptif adalah teks ulasan yang membahas tiap bagian suatu karya secara detail
  3. Resensi Kritis

Pelajari lebih lanjut

  1. Materi tentang contoh resensi novel : yomemimo.com/tugas/2404961

Detil Jawaban

Kelas : VII (SMP)

Mapel : Bahasa Indonesia

Bab : Resensi buku

Kode : 7.1.6

Kata kunci : Teks ulasan atau resensi

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh initrianaomi99 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 20 Feb 19