Berikut ini adalah pertanyaan dari evantoboalimu1234 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. Salah satu ciri-ciri teks tanggapan adalah ....
A. memiliki tiga struktur yaitu konteks, deskripsi, dan penilaian
B. menggambarkan sesuatu yang melibatkan pancaindra
C. menjelaskan ciri-ciri objek, seperti warna, ukuran, bentuk, dan keadaan
D. membuat pembaca merasakan atau mengalami sendiri
2. Struktur yang membentuk teks tanggapan kritis adalah....
A. orientasi, insiden, penegasan ulang
B. evaluasi, deskripsi teks, penegasan ulang
C. evaluasi, insiden, penegasan ulang
D. orientasi, deskripsi teks, penegasn ulang
3. Bagian tengah teks yang berisi informasi tentang alasan yang mendukung pernyataan dan yang menolak pernyataan dalam teks tanggapan kritis merupakan bagian ....
A. orientasi
B. insiden
C. deskripsi teks
D. evaluasi
4. Dalam teks tentang penggunaan media sosial dijelaskan tentang fenomena penggunaan media sosial. Banyak hal yang dapat dinikmati dari penggunaan media sosial. Pada teks ini akan dibahas tentang berbagai hal seputar penggunaan media sosial.
Bagian kutipan di atas adalah bagian dari...
A. Penutup.
B. Isi.
C. Pembukaan.
D. Solusi
5. Putri disiplin dikelas. Ia selalu berangkat pagi sebelum jam tujuh.
A. Sikap disipin Putri tidak perlu kita contoh, selalu berangkat pagi sebelum jam tujuh merupakan contoh sikap yang buruk.
B. Sikap disipin Putri tidak perlu kita contoh, selalu berangkat pagi sebelum jam tujuh merupakan contoh sikap yang sok pamer
C. Sikap disipin Putri tidak perlu kita contoh, selalu berangkat pagi sebelum jam tujuh merupakan contoh sikap yang cari perhatian
D. Sikap disipin Putri perlu kita contoh, selalu berangkat pagi sebelum jam tujuh merupakan contoh sikap yang baik.
6. Bagian awal teks yang berisi pernyataan umum tentang apa persoalan yang disampaikan penulis dalam teks tanggapan kritis merupakan bagian ....
A. evaluasi
B. insiden
C. orientasi
D. interpretasi
7. Bagian akhir teks yang berisi penegasan ulang terhadap apa yang sudah dilakukan dan diputuskan dalam teks tanggapan kritis merupakan bagian ....
A. evaluasB. insiden
C. penegasan ulang
D. interpretasi
8. Secara umum, teks tentang meningkatkan daya tahan tubuh sudah cukup baik. Kelebihan dari teks ini adalah bahasa yang digunakan sederhana dan mudah dipahami. Kekurangan dari teks ini adalah kurangnya informasi tentang minuman yang dapat meningkatkan daya tahan tubuh. Bagian kutipan di atas adalah bagian dari...
A. Fenomena pentingnya meningkatkan daya tahan tubuh.
B. Pertimbangan baik buruknya teks tentang meningkatkan daya tahan tubuh.
C. Rekomendasi cara meningkatkan daya tahan tubuh.
D. Rangkuman isi teks tentang meningkatkan daya tahan tubuh.
9. Putra selalu membuang sampah di sembarang tempat. Ia pun dihukum oleh Pak guru.
A. Seharusnya Putra membiasakan membuang sampah di tempat sampah, agar kelas tetap bersih dan ia tidak dihukum oleh Pak guru
B. Putra tidak perlu merubah kebiasaan membuang sampah di tempat sampah, karena dihukum oleh Pak guru merupakan keren
C. Putra tidak perlu merubah kebiasaan membuang sampah di tempat sampah, karena sudah ada tugas piket
D.Putra tidak perlu merubah kebiasaan membuang sampah di tempat sampah, kelas kotor bukan tanggung jawabnya
10. Judul : Student Hidjo
Penulis : Marco Kartodikmoro
Penerbit : NV Boel handel en Drukkerij Masman & Stroink, Semarang (1919), Yayasan Aksara Indonesia (2000), Yayasan Bentang Budaya(2000)
Tebal : 133 halaman (versi Masman&Stroink)
Kutipan tersebut merupakan bagian struktur teks tanggapan yaitu konteks karena berisi tentang ...
A. Apa yang ditanggapi, di mana, kapan peristiwa terjadi, peristiwa apa, politik, sosial, budaya.
B. Bagaimana sesuatu terealisasi/diciptakan atau dihasilkan.
C. Apa yang kita pikirkan tentang sesuatu it
D. Identitas buku dan pengarang
Penjelasan:
SEMOGA MEMBANTU
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh naumi82 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 06 Jun 21