Berikut ini adalah pertanyaan dari Laudyacleo1744 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Kelestarian hutan Suaka Margasatwa Nantu di Gorontalo semakin terancam. Pasalnya, di sana kini mulai hadir penebang liar. Mereka mencari bahan tambang berupa emas. Jumlah penambang emas tersebut mencapai ribuan. Informasi penting dari paragraf di atas, yaitu ?
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Penjelasan:
Kelestarian hutan Suaka Margasatwa Nantu berlokasi di Gorontalo terancam karena penebangan liar untuk mencari bahan tambang berupa emas. Jumlah penebangan telah mencapai ribuan.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jocelynjoyfullyw dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 14 Jul 21