Selamat siang dan salam sejahterauntuk kita semua.Puji syukur kita panjatkan

Berikut ini adalah pertanyaan dari airunnisa512 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Selamat siang dan salam sejahterauntuk kita semua.
Puji syukur kita panjatkan ke hadirat
Tuhan Yang Maha Esa.
Hari ini, kita memperingati
kemerdekaan ke-75 Negara Indonesia,
tetapi ada hal yang berbeda daripada
tahun-tahun sebelumnya. Kita tidak
dapat melaksanakan berbagai kegiatan
dalam memperingati hari kemerdekaan
dengan berkumpul atau ramai-ramai.
Hal ini terjadi karena seluruh dunia
sedang dilanda musibah, yaitu virus
corona yang mengharuskan kita
menjaga jarak dan menjaga kesehatan.
Namun, kondisi ini diharapkan tidak
menurunkan semangat kita dalam
memperingati hari kemerdekaan
Indonesia.
Meski saat ini ditetapkan sebagai
masa pandemi, kita harus tetap aktif
melakukan berbagai kegiatan yang
bermanfaat untuk kita dan lingkungan
sekitar. Kegiatan tersebut dapat
dilakukan dengan keluarga
di rumah, seperti membuat perlombaan
kecil bersama anggota keluarga atau
menghias rumah dengan pernak-pernik
kemerdekaan. Tentunya dengan tetap
menjaga kesehatan dan mengikuti
protokol kesehatan yang ketat.
Isi teks pidato tersebut adalah .
A. Menjaga kesehatan lebih utama
daripada melakukan perlombaan.
B. Merayakan kemerdekaan Indonesia
dengan mengikuti berbagai kegiatan
lomba
C. Tetap semangat merayakan
kemerdekaan Indonesia meskipun
dalam kondisi pandemi.
D. Mengikuti berbagai kegiatan perlombaan untuk merayakan kemerdekaan di masa pandemi ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

C.

Penjelasan:

MAAF BANGET kalau SALAH dan semoga membantu makasih :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mmauliedrachmatillah dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 11 Jul 21