Sebutkan dan jelaskan alat, bahan, serta bagaimana proses membuat tempat

Berikut ini adalah pertanyaan dari akusaha57 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebutkan dan jelaskan alat, bahan, serta bagaimana proses membuat tempat pensil dari botol bekas !​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

Bahan-bahan dan alat yang dibutuhkan:

- Botol air mineral bekas

- Selotip bening

- Gunting

Cara membuat tempat pensil dari botol bekas yang sederhana:

- Bersihkan botol bekas terlebih dahulu

- Lepaskan label air mineral yang terdapat pada botol (Namun, jika kamu ingin menggunakannya untuk dekorasi botol, kamu bisa mengaturnya sendiri)

- Lalu, potong bagian atas botol, tetapi jangan dibuang terlebih dahulu karena bagian atas botol juga akan digunakan

- Masukkan semua alat tulis, seperti pensil, bolpen, pensil warna, dan lain-lain ke dalam botol

- Selanjutnya, beri selotip di tepi botol untuk menempelkan bagian atas botol yang tadi digunting, nantinya tempat pensil ini akan dapat dibuka dan ditutup dengan mudah

- Tempat pensil sederhana siap untuk digunakan atau dipajang di rumah maupun kantor

Karena bagian luar botol bekas masih kosong, kamu juga bisa menambahkan berbagai dekorasi sesuai keinginan. Kamu bisa memberi warna, menambahkan kertas untuk digambar, dan dekorasi-dekorasi lainnya.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh purwantidiana392 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 13 May 21