hari ini membuat surat dinas maka penulisan tanggal surat yang

Berikut ini adalah pertanyaan dari tonoarwanapriyanto pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Hari ini membuat surat dinas maka penulisan tanggal surat yang benar adalah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban :

Jakarta, 16 Febuari 2021

Pembahasan :

Tata cara penulisan tanggal surat.

Dalam penulisannnya tanggal surat resmi haruslah didahului dengan nama kota tempat dibuatnya surat tersebut walaupun telah tertera penulisan kota di dalam kepala surat

===================================

Selanjutnya, nama bulan itu jangan disingkat atau ditulis dengan angka (Desembar menjadi Des. atau  April menjadi Apr. atau 4 ). Tahun ini juga ditulis penuh, tidak dibuat dengan koma di atas. Contoh : 2003 menjadi 03'

==================================

Pada akhir tanggal surat, tidak ada tanda baca yang diterapkan, Contoh penulisan tanggal surat yang benar : Sangatta, 5 Mei 2020

Pelajari lebih lanjut :

tanggal surat resmi : yomemimo.com/tugas/3821913

latihan soal tanggal surat : yomemimo.com/tugas/15488122

contoh tanggal surat : yomemimo.com/tugas/26353983

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh aqeelasyahira dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 17 May 21