Ceritakan dengan singkat peristiwa jatuhnya Uni Soviet.​

Berikut ini adalah pertanyaan dari kuota7474 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Ceritakan dengan singkat peristiwa jatuhnya Uni Soviet.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

Uni Soviet merupakan salah satu negara adikuasa pemenang Perang Dunia II. Pada 1947-1991, Uni Soviet menjadi pusat dari aliansi negara komunis Blok Timur selama Perang Dingin.

Hingga awal tahun 1991, Uni Soviet adalah negara dengan wilayah kekuasaan terbesar di dunia. Masa kejayaan Uni Soviet tidak mampu bertahan lama. Seletelah 69 taun berdiri, Uni Soviet mengalami keruntuhan pada Desember 1991.

Keruntuhan Uni Soviet bermula dari kemerosotan ekonomi pada sekitar tahun 1980. Kemerosotan ekonomi tersebut berdampak negatif pada seluruh aspek kehidupan Uni Soviet.

Secara khusus, berikut faktor-faktor penyebab runtuhnya Uni Soviet:

Munculnya ketidakpuasan kelas menengah dan kelompok elite terhadap penerapan sistem komunisme.

Sistem ekonomi sentralistik yang diterapkan mennyebabkan susahnya pemerataan kesejahteraan dan perkembangan ekonomi daerah.

Korupsi di kalangan partai komunis dan pemerintahan.

Munculnya gerakan separatisme di negara-negara bawahan Uni Soviet.

Presiden Michael Gorbachev dan Boris Yeltsin gagal melakukan perbaikan sistem pemerintahan komunis di Uni Soviet.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh since2004 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 12 Jul 21