Berikut ini adalah pertanyaan dari ahnan2411 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
3. Struktur Teks Persuasi diatas (beserta bukti teks) :
-Pengenalan Isu = Sampah merupakan isu yang cukup meresahkan di Indonesia.
-Rangkaian Argumen = Sampah yang kita buang dimana saja tidak akan dapat diuraikan oleh Tanah.
-Pernyataan Ajakan = Oleh karena itu, Buanglah sampah pada tempatnya.
-Penegasan Kembali = Menghargai mereka sama dengan Kita Menghargai diri sendiri.
4. Ciri kebahasaan teks persuasi diatas (Beserta Bukti Teks) :
-Menggunakan Kalimat Argumen = Sampah yang kita buang dimana saja tidak akan dapat diuraikan oleh Tanah.
-Menggunakan Kalimat Penegas = Belum lagi dampak langsung membuat kita tidak nyaman.
-Menggunakan Kalimat Ajakan secara Persuasif = Mari buang sampah pada tempatnya dan jagalah kebersihan.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh NightmarePhantom dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 08 Jun 21