Berikut ini adalah pertanyaan dari ichaamalia9 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Populasi gajah semakin hari semakin terancam. Banyak pemburu liar mencari gajah untuk diambil gadingnya. Namun, pemerintah sudah melakukan berbagai macam upaya melestarikan gajah. Upaya tersebut diantaranya membuat peraturan perlindungan gajah, membuat kawasan perkembangbiakan gajah, dan pengawasan ketat bagi para pemburu gajah. Beberapa lembaga juga turut serta untuk mengedukasi pentingnya peran gajah kepada warga sekitar tempat tinggal gajah.Simpulan dari paragraf tersebut adalah
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Pemerintah dan beberapa lembaga melakukan upaya-upaya pelestarian gajah karena populasi gajah yang semakin terancam tiap harinya.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Xvfadhlansurya dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 25 Jul 21