berikan 3 contoh drama yang tidak sepenuhnya berisi dagelan!bantuin nnti

Berikut ini adalah pertanyaan dari dalita1388 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Berikan 3 contoh drama yang tidak sepenuhnya berisi dagelan!

bantuin nnti saya follow ^_^​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1 Melodrama

Melodrama merupakan jenis drama yang ceritanya sangat sentimental. Pada Ceritanya dan juga penokohannya membawa dalam suasana haru dan juga mendebarkan. Kebanyakan dari cerita melodrama adalah kisah tentang percintaan atau cerita tentang kesedihan. Pada tokoh yang baik dan yang jahat di dalam melodrama terdapat perbedaan yang digambarkan sangat drastis.

tokoh yang berperan jahat digambarkan dengan bentuk yang menyeramkan, kelam, dan serba hitam. Begitu sebaliknya, pada tokoh yang baik digambarkan begitu sempurna sehingga tidak terdapat kejelekan sedikit pun. Sampai-sampai terkadang dapat menimbulkan beberapa klise  dikarenakan hanya terdapat satu sifat yang ditunjukkan pada setiap pemain.

Salah satu contoh dari melodrama terkenal yakni berjudul “Still Life” ciptaan Noel Coward. Ia juga merupakan seorang  penulis drama, komposer, dan sutradara yang asalnya dari Inggris terkenal dengan kepintarannya dalam membuat cerita drama.

2 Sendratari

Sendratari merupakan jenis drama penggabungan dari seni tari dan juga seni drama di dalam satu pentas. Pada sendratari ini biasa dilakukannya dalam bentuk bergrup. Ceritanya akan dibawa pada dialog dan juga tarian yang mnegutarakan perasaan dari setiap pemain. Walaupun pada dialognya menyajikan dalam bentuk sebuah tarian, namun biasanya tetap terselip narasi pendek di dalam naskahnya untuk mencegah keraguan para penonton.

Para pemeran sendratari mereka juga bukan hanya pandai dalam bermain peran, melainkan juga pintar dalam halnya menari. Salah satu diantara contoh sendratari yang cukup terkenal yakni sendratari Ramayana. Pada sendratari Ramayana merupakan suatu drama atau pementasan yang diangkat dari kisah atau cerita Ramayana.

Kisah Ramayana bercerita bahwa perjuangan pada Rama di dalam menyelamatkan Sinta yang telah diculik dengan Rahwana. Pada pertunjukan sendratari Ramayana ini rutin dilakukan di atas panggung terbuka di Candi Prambanan, Jogjakarta.

Berbeda pada pertunjukan sendratari di Jogjakarta, sendratari di daerah Bali biasa menggelar pementasan yang sifatnya kolosal. Sebuah cerita yang di pertunjukan di dalam pementasan sendratari di daerah Bali biasana adalah cerita sejarah seorang raja, cerita rakyat, atau budaya yang sudah terkenal di daerah Bali.

8. Tablo

Tablo merupakan jenis drama mengutamakan suatu penampilan pada segi gerak atau tarian. Para pemain akan melakukan suatu gerakan sepanjang pertunjukan tanpa mengatakan dialog sedikit pun.

Para pemain menyampaikan suatu cerita kepada para penonton dengan cara gerakan yang di dalamnya terkandung banyak arti. Pada contoh pertunjukan tablo ini biasanya dilakukan di jurusan seni dan teater.

Demikianlah 8 penjelasan mengenai jenis-jenis drama beserta contohnya. Semoga artikel ini dapat menjadi pedoman ataupun referensi di dalam ilmu pengetahuan yang sedang Anda cari.

semoga membantu:D)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh pangerandeldel dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 06 Jul 21