Berikut ini adalah pertanyaan dari farfahri423 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Gagasan pokok atau ide pokok merupakan gambaran keseluruhan dari suatu paragraf. Selain disebut ide pokok, atau gagasan pokok, juga sering disebut sebagai gagasan utama ataupun pikiran utama. Fungsinya untuk memahami pokok pikiran yang akan disampaikan oleh penulis.
Contoh paragraf dengan gagasan utama berada di depan :
Pohon sangat bermanfaat untuk kehidupan manusia. Salah satu manfaatnya adalah untuk menjaga ketersediaan oksigen bagi makhluk hidup. Selain itu, pohon juga bermanfaat sebagai buah yang dapat dikonsumsi oleh manusia.
Pembahasan :
Gagasan pokok atau ide pokok merupakan gambaran keseluruhan dari suatu paragraf. Selain disebut ide pokok, atau gagasan pokok, juga sering disebut sebagai gagasan utama ataupun pikiran utama. Gagasan utama atau pokok pikiran menjadi sebuah gambaran tentang pengembangan isi paragraf.
Pelajari lebih lanjut :
Materi tentang contoh gagasan utama dapat dipelajari pada link yomemimo.com/tugas/16095675
#BelajarBersamaBrainly
#SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh syubbana2 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 21 Nov 22