Perhatikan teks negosiasi berikut!Diwa"Selamat pagi, Pak."Kepala Sekolah "Selamat pagi. Silakan

Berikut ini adalah pertanyaan dari Andika8124 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Perhatikan teks negosiasi berikut!Diwa
"Selamat pagi, Pak."
Kepala Sekolah "Selamat pagi. Silakan duduk."
Diwa
"Perkenalkan, saya Diwa, Pak, Ketua OSIS yang baru.
Kepala Sekolah "Oh, iya. Silakan sampaikan maksud kedatangan Ananda ke sini."
Diwa
Baik, Pak. Saya sebagai perwakilan OSIS ingin menyampaikan pemberitahuan
bahwa OSIS berencana mengadakan kegiatan pentas seni di sekolah bulan
depan.
Kepala Sekolah "Pentas seni seperti apa yang kalian rencanakan?
Diwa
"Ya pentas seni yang menampilkan band-band berbagai aliran musik. Pak."
Kepala Sekolah: "Wah, kalau pentas seni semacam itu, saya tidak setuju."
Diwa
• "Kalau boleh tahu, mengapa Bapak tidak setuju?"
Kepala Sekolah : "Pertama, dari segi keamanan, Pentas seni semacam itu dikhawatirkan bisa
menimbulkan kerusuhan. Kedua, dari segi biaya pasti memerlukan biaya yang
tidak sedikit. Terakhir, pentas seni semacam itu kuran dirasakan manfaatn

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. - orientasi

- isi

- permintaan

- pengajuan

- pemenuhan

- penawaran

- persetujuan

- pembelian

- penutup

contoh pasangan tutur teks negosiasi

2. " mengucapkan selam - membalas salam

" bertanya - menjawab/ tidak menjawab

" minta tolong - memenuhi /menolak permintaan

Penjelasan:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh tanyuve dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 14 Jun 21