10. Mencari isi teks pada suatu bacaan bisa dilakukan dengan

Berikut ini adalah pertanyaan dari asyifacahya1212 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

10. Mencari isi teks pada suatu bacaan bisa dilakukan dengan cara sebagai berikut..a. Membaca kalimat utama
b. Membaca kalimat akhir
c. Membaca judul bacaan
d. Mencari kata kunci ::tolong yang gak bisa jawab gak usah jawab​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Mencari isi teks dalam suatu bacaan dapat dilakukan dengan jalan MENCARI KATA KUNCI (D).

» Pembahasan

Agar lebih yakin dengan pilihan jawaban yang ada, mari kita analisis semua opsi yang tersedia:

  • A. JAWABAN SALAH, membaca kalimat utama hanya akan membantu kita memahami gagasan pokok yang diurai dalam bacaan. Jika ingin mengetahui inti tulisan memang dilakukan dengan mencari kalimat utama dan menemukan gagasan pokok. Tapi tidak jika kita hendak mengetahui isi bacana.
  • B. JAWABAN SALAH, membaca kalimat akhir saja tidak akan memberikan kita isi teks secara keseluruhan sebab gagasan pokok tidak selalu ada di bagian akhir kalimat dan kesimpulan kadang-kadang opsional.
  • C. JAWABAN SALAH, membaca judul bacaan akan memberikan kita gambaran umum apa yang dibahas dalam teks. Namun teknik ini tak bisa menginformsikan isi teks sebuah bacaan lebih lengkap.
  • D. JAWABAN BENAR, cara mencari isi teks suatu bacaan yang paling mudah selain membaca keseluruhan isi teks adalah dengan mencari kata kunci yang tersebar di seluruh bagian teks. Ciri kata kunci adalah kata yang selalu berulang-ulang dijumpai dalam bacaan. Dengan menemukan kata kunci maka kita bisa menyimpulkan dengan baik apa isi teks suatu bacaan.

» Pelajari Lebih Lanjut

  1. Materi tentang contoh kata kunci dalam kalimat yomemimo.com/tugas/7658560
  2. Materi tentang manfaat kata kunci dalam teks yomemimo.com/tugas/21005173
  3. Materi tentang pengertian kata kunci yomemimo.com/tugas/5772790

• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • •

» Detail Jawaban

Kelas      : SMP

Mapel    : Bahasa Indonesia

Bab        : Mencari Isi Bacaan

Kode      : -

#TingkatkanPrestasimu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh varlord dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 30 May 21