1.Bacalah pantun berikut ini dengan seksama!putar-putar tiang menara Dilihat dari

Berikut ini adalah pertanyaan dari lianrs9202 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1.Bacalah pantun berikut ini dengan seksama!putar-putar tiang menara
Dilihat dari Prabumulih
Kibar-kibarlah ini bendera
Bendera sang saka merah putih

Bunga kenanga cukup terbuka
Tumbuh merekah dihisap kumbang
Indonesia sudah merdeka
Seluruh rakyat pastilah senang
2.Analisis struktur pantun di atas dengan mengidentifikasi aspek-aspek berikut ini!
a.Sampiran
b.Isi
c.Jumlah baris dan suku kata
d.Sajak






please jawab yg bisa gais tolong banget analisis nya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A. - putar-putar tiang menara

      dilihat dari prabumulih

   - bunga kenanga cukup terbuka

      tumbuh merekah dihisap

b. -Kibar-kibarlah ini bendera

     Bendera sang saka merah putih

   - Indonesia sudah merdeka

      Seluruh rakyat pastilah senang

c. - jumlah baris 4.

   -8- 12 suku kata

 - jumlah baris 4

 -  8 -12 suku kata

Penjelasan:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh parkshil dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 14 Jun 21