Teruntuk Kak VanyaDi MalangAsslamu’alaikumHai kak, bagaimana kabarnya? Semoga kakak tidak

Berikut ini adalah pertanyaan dari meilinmonikatweleve pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Teruntuk Kak VanyaDi Malang

Asslamu’alaikum

Hai kak, bagaimana kabarnya? Semoga kakak tidak ada kekurangan suatu apapun dan di sini

kabarku juga baik-baik saja seperti yang kakak harapkan. Oh ya kak, sudah hampir 3 tahun

kita tidak perlu ketemu dan di sini aku sangat merindukanmu. Aku tahu kakak sedang sangat

sibuk bekerja dan aku juga disibukkan oleh kegiatan kuliah beserta tugas-tugasnya. Kak,

semester ini aku sedang ngerjain skripsi. Doain cepat selesai dan cepat lulus ya. Supaya

nanti segera bisa mengunjungi kakak di Malang.

Ayah ibu titip salam buat kakak. Salam rindu dan semoga selalu sehat di sana. Jangan lupa

memberi kabar apapun jika ada masalah. Ayah ibu juga bilang sangat kangen dengan

cucunya di Malang. Oh ya, nanti kalau aku main ke Malang ajak aku main-main ya, ke

Bromo. Sudah dulu ya kak. Sampai ketemu di masa liburan nanti.

Wassalamu’alaikum

Salam kangen

Adikmu

Isna
soal 1.tentukan struktur surat pribadi diatas ! 2.apa isi surat tersebut!ceritakan secara ringkas!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. 1. Tempat dan Tanggal Pembuatan Surat

2. Alamat Penerima

3. Mencantumkan Kata Sapaan

4. Paragraf Pembuka

5.. Bagian Isi Surat

6.. Bagian Penutup

7.Nama Penulis dan Tanda Tangan

2. isi surat tersebut seorang adik yang merindukan kakaknya dan kedua orang tuanya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh andrianijesikaamma dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 17 Jul 21