Berikut ini adalah pertanyaan dari rivaamanda16 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
1. Cermati teks berikut!Sekitar sepuluh ribu warga di wilayah Tempat
Pembuangan Akhir (TPA) Burangkeng, Kabupaten
Bekasi, meminta kompensasi kepada pemerintah.
Mereka melayangkan tuntutan tersebut karena
dampak yang ditimbulkan dari keberadaan TPA
sangat mengganggu. Selain bau yang menyengat,
kesehatan warga juga terancam dengan tercemarnya
air tanah di sekitar TPA.
Makna kata kompensasi pada kalimat tersebut
adalah ....
a. biaya
c. ganti rugi
b. bantuan
d. perhatian
Pembuangan Akhir (TPA) Burangkeng, Kabupaten
Bekasi, meminta kompensasi kepada pemerintah.
Mereka melayangkan tuntutan tersebut karena
dampak yang ditimbulkan dari keberadaan TPA
sangat mengganggu. Selain bau yang menyengat,
kesehatan warga juga terancam dengan tercemarnya
air tanah di sekitar TPA.
Makna kata kompensasi pada kalimat tersebut
adalah ....
a. biaya
c. ganti rugi
b. bantuan
d. perhatian
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
C. ganti rugi
Penjelasan:
Maaf , jika salah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Tiqn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 06 Jun 21