Berikut ini yang bukan sumber dibuatnya teks nonfiksi adalah ... a.data-data b.

Berikut ini adalah pertanyaan dari chyrx pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Berikut ini yang bukan sumber dibuatnya teks nonfiksi adalah ...a.data-data
b. fakta
c. pengamatan
d. karangan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pendahuluan

Anyeong-haseyo Brainly Squad , ketemu lagi sama kak Kim. Kali ini kakak akan bantu menjawab pertanyaan ini. Tapi sebelumnya, kalian tahu tidak sih apa yang dimaksud dengan teks nonfiksi?

Teks nonfiksi adalah sebuah teks yang dibuat berdasarkan kenyataan, tidak mengada-ada, tidak mengarang, atau tidak ditulis sesuai keinginan tanpa melihat kenyataannya. Teks nonfiksi tentunya harus faktual. Contoh karangan nonfiksi diantaranya ialah: karya ilmiah, laporan, artikel, biografi, dsb.

Pembahasan

Pertanyaan

Berikut ini yang bukan sumber dibuatnya teks nonfiksi adalah ...

a. data-data

b. fakta

c. pengamatan

d. karangan

Jawaban

Jawabannya yang d. karangan.

Penjelasan

Seperti yang telah kita ketahui bahwa teks nonfiksi itu informasinya bersifat fakta, tidak mengada-ada atau dikarang.

Sehingga, sumber-sumber yang digunakan dalam membuat teks nonfiksi yaitu berdasarkan data-data yang ada, data tersebut bersifat fakta, berdasarkan hasil pengamatan, penelitian, dan juga percobaan.

────────────────────────

Pelajari Lebih Lanjut

→ Membuat teks nonfiksi.

Detail Jawaban:

  • Mapel: Bahasa Indonesia
  • Kelas: 8
  • Bab: Bab 9 - Kembangkan Kegemaran Membaca
  • Kode kategorisasi: 8.1.9

Kata kunci: teks nonfiksi, sumber

Pendahuluan Anyeong-haseyo Brainly Squad , ketemu lagi sama kak Kim. Kali ini kakak akan bantu menjawab pertanyaan ini. Tapi sebelumnya, kalian tahu tidak sih apa yang dimaksud dengan teks nonfiksi? Teks nonfiksi adalah sebuah teks yang dibuat berdasarkan kenyataan, tidak mengada-ada, tidak mengarang, atau tidak ditulis sesuai keinginan tanpa melihat kenyataannya. Teks nonfiksi tentunya harus faktual. Contoh karangan nonfiksi diantaranya ialah: karya ilmiah, laporan, artikel, biografi, dsb. Pembahasan Pertanyaan Berikut ini yang bukan sumber dibuatnya teks nonfiksi adalah ...a. data-datab. faktac. pengamatand. karangan Jawaban Jawabannya yang d. karangan. Penjelasan Seperti yang telah kita ketahui bahwa teks nonfiksi itu informasinya bersifat fakta, tidak mengada-ada atau dikarang. Sehingga, sumber-sumber yang digunakan dalam membuat teks nonfiksi yaitu berdasarkan data-data yang ada, data tersebut bersifat fakta, berdasarkan hasil pengamatan, penelitian, dan juga percobaan. ────────────────────────Pelajari Lebih Lanjut → Membuat teks nonfiksi.https://brainly.co.id/tugas/46644485Detail Jawaban: Mapel: Bahasa Indonesia Kelas: 8 Bab: Bab 9 - Kembangkan Kegemaran Membaca Kode kategorisasi: 8.1.9 Kata kunci: teks nonfiksi, sumber

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh FajarKim dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 22 Apr 22