jika suku ke 4 dan suku ke 5 suatu barisan

Berikut ini adalah pertanyaan dari asrianiastia pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

jika suku ke 4 dan suku ke 5 suatu barisan geometri berturut turut adalah -24 dan 48 maka jumlah empat suku pertama barisan itu adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Kelas          : 9
Mapel         : Matematika
Kategori     : Bab 6 - Barisan dan Deret Bilangan
Kata kunci : barisan geometri, berturut-turut, jumlah suku pertama

Kode : 9.2.6 [Kelas 9 Matematika Bab 6 - Barisan dan Deret Bilangan]

Penjelasan : 

Barisan geometri adalah barisan bilangan yg tiap sukunya diperoleh dari suku sebelumnya dg mengalikan atau membagi dg suatu bilangan tetap.

Rumus suku ke-n → Un = a~ r^{n-1}

Deret geometri adalah jumlah suku-suku yg ditunjuk oleh barisan geometri.

Jumlah n suku pertama → S_{n} = \frac{a~ ( r^{n} - 1)}{r-1}
----------------------------------------------

Pembahasan : 

Diketahui : 
U₄ = -24
U₅ = 48

Ditanya : 
S₄ = ... ?

Jawab : 

 Un = a~ r^{n-1}

U₄ = a r⁴⁻¹
-24 = a r³

U₅ = a r⁵⁻¹
48 = a r⁴

Menentukan rasio dari U₅ dan U₄

r = \frac{ U_{5} }{U_{4} } \\ r = \frac{48}{-24} \\ r = -2

Menentukan suku pertama

U₄ = -24
a r³ = -24
a (-2)³ = -24
a (-8) = -24
       a = -24 / -8
       a = 3

Mencari jumlah 4 suku pertama

S_{n} = \frac{a~ ( r^{n} - 1)}{r-1} \\ S_{4} = \frac{3~ ( (-2)^{4} - 1)}{(-2)-1} \\ S_{4} = \frac{3~ (16-1)}{-3} \\ S_{4} = -1~ (15) \\ S_{4} = -15

Jadi  jumlah empat suku pertama barisan itu adalah -15

Soal yang berkaitan dengan barisan dan deret bilangan bisa disimak :
Barisan geometri suku ke- →  yomemimo.com/tugas/6049540
Barisan geometri → yomemimo.com/tugas/9831832
Barisan aritmetika → yomemimo.com/tugas/4306510
Barisan geometri soal cerita → yomemimo.com/tugas/13808260


Semoga bermanfaat

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Ridafahmi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 24 May 17