Berikut ini adalah pertanyaan dari alindyputrinatasya pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
a. Buah mangga itu manis rasanya sehingga disukai para pembeli. ✔️
_________
Pembahasan:
Bermakna kias artinya tidak memiliki makna yang sebenarnya.
Contoh:
1. manis
- makna sebenarnya: rasa yang dihasilkan gula
- makna kias: menyenangkan
2. tajam
- makna sebenarnya: tipis sehingga dapat memotong
- makna kias: peka, menyakitkan
___________
Penjelasan:
A. Buah mangga itu manis rasanya sehingga disukai para pembeli. (makna sebenarnya: suatu rasa)
B. Anak itu tetap tersenyum manis meskipun diejek teman- temannya. (makna kias: senang)
C. Jangan membiasakan diri bergaul dengan anak yang panjang tangan. (makna kias: pencuri)
D. Anak itu tetap keras kepala meskipun berkali-kali ditegur orang tuanya. (makna kias: tidak patuh)
____________
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh and123457 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 01 Nov 22