Berikut ini adalah pertanyaan dari jumij8948 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
A.Munculkan rasa berani dalam dirimu.
B.Tetaplah tidak terpengaruh dengan temanmu.
C.Berhati-hatilah di manapun dan kapanpun.
D.Jangan melintas di daerah yang terpasang gambar tengkorak
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Pelajaran hidup yang dapat dipetik dalam cerita tersebut adalah berhati-hatilah di manapun dan kapan pun (C).
» Pembahasan
Jika dicermati, teks di atas membahas mengenai Deni yang sikapnya nekad dan terkesan tak memiliki rasa takut. Ia bahkan berani memacu motornya di jalanan yang berkelok. Namun keberanian tak cukup sebab kita juwa wajib untuk tetap waspada dan berhati-hati. Deni pada cerita, gagal berhati-hati sehinga ia pun kehilangan keseimbangan saat berpapasan dengan mobil pengangkut sayuran. Padahal kawasan tersebut sudah dipasangi tanda bahaya. Namun Deni tak mengindahkan. Dari kisah Deni, kita bisa mengambil pelajaran agar tetap berhati-hati di mana pun dan kapan pun.
» Pelajari Lebih Lanjut
- Materi tentang pengertian teks inpsirasi yomemimo.com/tugas/37994758
- Materi tentang orientasi dan komplikasi dalam cerita yomemimo.com/tugas/335982
- Materi tentang identifikasi teks inspiratif yomemimo.com/tugas/27976341
• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • •
» Detail Jawaban
Kelas : SD
Mapel : Bahasa Indonesia
Bab : Teks Inspiratif
Kode : -
#AyoBelajar
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh varlord dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 31 May 21