BerpendidikanlahBerpendidikanlah ..Maka hidupmu akan berubahBerpendidikanlah ..Maka mata yang mulanya hitam

Berikut ini adalah pertanyaan dari mnurzidane21 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

BerpendidikanlahBerpendidikanlah ..
Maka hidupmu akan berubah
Berpendidikanlah ..
Maka mata yang mulanya hitam akan terang
Berpendidikanlah ..
Maka resahmu akan menjadi
emas

Banyak orang menganggur karena sekolah
Banyak orang pontang-panting karena sekolah
Memanglah pendidikan bukan jaminan
Tapi hendaknya berusahalah

Berpendidikanlah ..
Dunia tidak hanya membutuhkan kepandaianmu
Kini dunia tidak butuh itu
Karena cuma pandai itu tidak cukup
Yang dibutuhkan hanya tekadmu
Niatmu ..
Semangatmu ..
Usahamu ..

Pemerintah tidak akan mempersulitmu
Gunakan semua fasilitas
Semua ini untuk generasi bangsa
Manfaatkan .. manfaatkan ..

Masa depanmu di tanganmu
Pendidikan hanyalah jembatan
Hanyalah sarana
Bangkitlah ..
Majulah ..

Lihat dirimu
Apa kau ingin seperti orang tuamu
Air mata yang terus membasahi pipinya
Apa tak kasihan
Di mana hatimu ..

Ini semua untuknya bukan
Ayo bangkitlah
Ayo majulah
Ayo buktikan
Demi orang tuamu
Hingga dirimu berubah menjadi jingga yang ranum.

Jawab pertanyaan berikut ini:

1. Apa makna dari kata “Maka resahmu akan menjadi emas”?
2. Amanat apa yang terdapat pada puisi tersebut?
3. Berapa suku kata pada bait ke dua ?
4. Pada kalimat “Hingga dirimu berubah menjadi jingga yang ranum” menggunakan majas?

tolong dijawab dengan benar ya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

emas kalau ditaruh di lumpur pun akan tetap menjadi emas. Dengan kata lain, kita harus bisa menjadi orang berharga, mulia, dan unggul di mana pun tempatnya.

amanah dalam puisi tersebut Kita harus berusaha untuk merubah Hari esok menjadi lebih baik dan jadilah orang bijak dan unggul dimanapun kamu berada

hingga dirimu berubah menjadi jingga yang ranum merupakan majas personifikasi

MACAM MACAM MAJAS

MAJAS

I.Pengertian majas

Majas adalah cara melukiskan sesuatu dengan cara menyamakannya dengan sesuatu yang lain.

II.Jenis-Jenis Majas

1.MAJAS PERBANDINGAN

1.Asosiasi(Smile); adalah majas perbandingan dua hal yang hakikatnya berbeda,tetapi dianggap sama.Majas ini ditandai dengan penggunaan kata-kata bagaikan,seumpama,seperti,dll

Contoh:Hatiku pedih bagai disayat sembilu

2.Metafora; adalah majas perbandingan yang diungkapkan secara singkat dan padat

Contoh :Auman raja hutan menggelegar dalam keheningan malam.

3.Personifikasi;adalah majas yang membandingkan benda-benda tak bernyawa seolah-olah memiliki sifat seperti manusia.

Contoh:Angin berbisik menyapa dedaunan.

4.alegori;adalah majas perbandingan yang bertautan satu sama lainnya dalam kesatuan yang utuh.

Contoh;Pernikahan adalah bahtera yang harus dijalani dengan hati-hati.Suami istri bagai nakhoda dan juru mudi,hendaknya seia sekata melayarkan bahteranya sehingga dapat mengharungi lautan kehidupan yang penuh dengan badai dan gelombang.

2.MAJAS PERTENTANGAN

1.Hiperbola;adalah majas yang mengandung pernyataan yang berlebih-lebihan denga maksud untuk memperhebat,meningkat kesan dan daya pengaruh.

Contoh:Tubuhnya hanya tinggal tulang pembalut kulit,setelah ia tahu kekasihnya tidak setia.

2.Litotes;adalah majas yang ditujukan untuk mengurangi atau mengecilkan kenyataan yang sebenarnya.tujuannya antara lain untuk merendahkan diri.

Contoh:Aku berharap engkau mau menerima pengorbananku yang tak berarti ini.

3.Ironi;adalah majas yang menyatakan makna yang bertentangan,dengan maksu untuk menyindir atau mengolok-olok.

Contoh:Kamu memang anak yang rajin,jam sepuluh baru sampai di sekolah.

4.Sinisme;adalah majas yang menyatakan sindiran secara langsung

Contoh :Prilakumu membuat aku muak!

5.Sarkasme;adalh majas yang menyatakn ungkapan kasar yang dapat menyakitkan hati orang.

Contoh:Kamu memang bodoh,bebal dan otak udang!

6.Oksimoron;adalh majas yang antar bagiannya menyatakan sesuatu yang bertentangan.

Contoh;Cinta membuat aku bahagia,tetapi juga membuat aku menangis.

3.MAJAS PERTAUTAN

1.Metonimia;adalah majas yang memakai nama cirri atau nama hal yang ditautkan dengan nama orang,barang atau nama lain sebagai penggantinya.Kita bisa menyebut penciptanya atau pembuatnya jika yang kita maksud adalah ciptaan atau buatannya.

Contoh: Kami pergi ke Bogor mengendarai Toyota.

2.Sinekdoke;adalah majas yang menyebutkan nama bagian sebagai penganti nama keseluruhan atau sebaliknya.

a.Pars Prototo(sebagian untuk keseluruhan)

contoh:Ayah mengorbanka dua ekor kambing pada Idul adha tahun ini.

b.Totem Proparte (seluruh untuk sebagian)

contoh;Kelas kami menjadi juara umum dalam pertandingan olah raga tahun ini.

3.Alusio;adalah majas yang menunjuk secara tidak lansung pada suatu tokoh atau peristiwa yang sudah diketahui bersama.

Contoh:Peristiwa itu mengingatkan kita pada kekejaman penjajahan Jepang di Indonesia.

4.Eufemisme;adalah majas yang mempergunakan kata-kata ungkapan halus untuk menggantikan acuan-acuan yang dirasakan menghina,menyinggung persaan atau tidak menyenangkan

Contoh:Izinkan saya ke kamar kecil sebentar.

5.Elipsis;adalah majas yang menhilangkan suatu unsure kalimat yang dengan mudah dapat diisi atau ditafsirkan sendiri oleh pembaca atau pendengar.

Contoh;Kami ke Yokja dengan kereta api (yang dihilangkan prediket,pergi)

6.Invers;adalah majas yang dinyatakan oleh pengubahan susunan kalimat

Contoh: Telah berpisah aku dan dia.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sslavina dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 12 May 21