Berikut ini adalah pertanyaan dari novalz123 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
b.tarian daerah,dan
c.alat musik daerah.
tolong dijawab kak!
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
a.Lagu daerah adalah lagu atau musik yang berasal dari suatu daerah tertentu dan menjadi populer dinyanyikan baik oleh rakyat daerah tersebut maupun rakyat lainnya.
Contoh : 1.Soleram dari Riau.
2.Injit-injit Semut dari Jambi.
3.Gundul-gundul pacul dari Jateng
b.Tari rakyat atau tari tradisional adalah tarian yang tumbuh di kalangan rakyat, ragam tarian rakyat tumbuh menurut letak geografis, seperti daerah pegunungan, dan pesisir pantai, hal ini yang membedakan bentuk dan dinamika tariannya.
Contoh : 1.Tari Saman dari Aceh Darussalam
2.Tari Pukat dari Aceh Darussalam
3.Tari Legong dari Bali
c.Alat musik daerah adalah alat musik yang berkembang secara turun menurun pada suatu daerah.
Contoh : 1.SERUNE KALEE dari Aceh
2 .ARAMBA dari sumut
3 .SALUANG dari sumbar
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh indahcaputri dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 30 May 21