Pohon mangga berbuah lebatManis buahnya sudah terujiKepada sesama jangan kau

Berikut ini adalah pertanyaan dari adalia72 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Pohon mangga berbuah lebatManis buahnya sudah teruji
Kepada sesama jangan kau jahat
Terpelihara watak terpuji

Rima yang digunakan pada
puisi lama di atas adalah ....
a. rima patah
b. rima rangkai
c. rima bersilang
d. rima berpeluk​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

C.

Penjelasan:

  • Pohon mangga berbuah leb(a)t
  • Manis buahnya sudah teruj(i)
  • Kepada sesama jangan kau jah(a)t
  • Terpelihara watak terpuj(i)

itu yg saya Kurungi hurufnya huruf vokal nya.

→ huruf Rima menggunakan huruf vokal

→ a,i,u,e,o

→ jadi, maskipun huruf akhirnya bukan vokal, itu bukan rimanya,

→ contoh "lebat" yg kita ambil a nya bukan t nya karena t bukan huruf vokal.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh elB0YVERScool dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 05 Jul 21