Berikut ini adalah pertanyaan dari octav6528 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:Pramuka, Praja Muda Karana
Pramuka
Sahabat Alam yang mulia
Pejuang Tangguh Penuh WIbawa
Tak kenal lelah
Tetap tegug berdiri Menenangkan Ombak
Meski tiada uang yang kau dapat
Tak ada rupiah yang kau hitung
Hanya letih menjadi imbalanmu
Kau tetap rela berjuang bagi sesama
Pramuka
Praja Muda Karana
Dasa darma Pedomanmu
Lambang jalan hidup
Yang kau junjung
Pramuka
Tetaplah tumbuh menjadi sebuah pohon
Tetaplah bertunas
Tetaplah bersinar
Tetaplah menjadi pramuka
Praja Muda karana
Penjelasan:semoga membantu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh estrinurkhotimah dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 10 Jun 21