Berikut ini adalah pertanyaan dari a4660634 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Pengertian pidato adalah sebuah penyampaian pikiran dan pesan dari seorang pembicara kepada khalayak yang bersifat formal. Jenis pidato ada 4 yaitu pidato informatif yang berisikan informasi, pidato argumentatif yang berisikan argumentatif data, pidato persuasif yang bertujuan untuk mempengaruhi pikiran, dan terakhir yaitu pidato rekreatif yang menyuguhkan sebuah kegembiraan.
Pembahasan :
Kaidah kebahasaan pidato persuasif meliputi :
1. Bersifat mengajak dan memengaruhi
2. Dicirikan dengan adanya kata-kata persuasi atau ajakan
Dari pernyataan yang diketahui di soal, yang bukan kaidah kebahasaan pidato persuasif yaitu menggunakan kata teknis atau kata istilah yang berkaitan dengan topik (6). Biasanya jenis pidato yang menggunakan kata teknis merupakan jenis pidato argumentatif ataupun pidato informatif.
Pelajari lebih lanjut mengenai kaidah teks pidato yomemimo.com/tugas/24731011
#BelajarBersamaBrainly #SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 17 Nov 22