Berikut ini adalah pertanyaan dari CutBerliana099 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Bacalah teks berikut.Meski dikenal sebagai negara agraris, tak banyak pemuda Indonesia yang memilih menjadi petani. Buktinya, sektor pertanian punya rata-rata umur tenaga kerja paling tua, yakni 41,5 tahun. Bandingkan dengan sektor industri pengolahan yang rata-rata umur tenaga kerjanya berkisar 20–34 tahun. Pada sektor perdagangan dan pariwisata, rata-rata umur tenaga kerjanya lebih muda daripada sektor industri. Ide pokok teks tersebut adalah …A. Indonesia negara agraris
B. rata-rata umur tenaga kerja
C. pilihan pekerjaan para pemuda
D. umur tenaga kerja berbagai sektor.
Mohon Bantuan cepatnya .Terimakasih ;)
B. rata-rata umur tenaga kerja
C. pilihan pekerjaan para pemuda
D. umur tenaga kerja berbagai sektor.
Mohon Bantuan cepatnya .Terimakasih ;)
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
D.
Karena, kalimat tersebut merupakan definisi. Dan ide pokok itu sama saja dengan paragraf pokok, kalimat utama, dll.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh marvinrasibrahim1301 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 01 Jun 21