latar dalam sebuah cerita sama dengan​

Berikut ini adalah pertanyaan dari adibastian980 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Latar dalam sebuah cerita sama dengan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Latar nama lainnya adalah setting

___________________________

Pembahasan

Latar atau setting adalah unsur intrinsik dalam sebuah karya sastra yang teridiri dari ruang, waktu dan suasana yang terjadi pada suatu peristiwa dalam cerita karya sastra.

Latarbisa juga diistilahkan sebagai keterangantempat, waktudansuasana yang terjadi pada suatu cerita.

Macam-macam latar

- Latar tempat

  • Di sekolah, di kelas, di dalam rumah, di atas, di samping, di luar, di halaman, di kamar, di toko, di pasar, dll.

- Latar waktu

  • Hari ini, besok, kemarin, 2 minggu yang lalu, jam 8, setengah lima, bulan depan, tahun depan, dll.

- Latar suasana

  • Senang, gembira, sedih, haru, menangis, tertawa, canggung, marah, emosi, semangat, lemas, bahagia, roman, komedi, dll.

Detail Jawaban

Mata pelajaran: Bahasa Indonesia

Kelas: Ⅷ SMP

Kode: 1

Kata kunci: Latar, setting, macam-macam, tempat, waktu, suasana

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Bongcha24 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 27 Jul 21