buatlah 2 contoh teks persuasif secara tidak langsung​

Berikut ini adalah pertanyaan dari zsavira27 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Buatlah 2 contoh teks persuasif secara tidak langsung​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Inovasi dan kreativitas adalah dua hal yang paling banyak dibutuhkan saat ini. Dengan inovasi dan kreativitas aka nada suatu permasalahan yang terpecahkan dengan teknik win-win solution. Jadi hasil karya yang dibuat akan dapat menolong orang lain dan penyedia barang atau jasa juga sudah jelas diuntungkan.

Bagi Anda sebagai generasi masa kini, Anda bisa terus berkarya dalam bidang apapun yang ditekuni. Tentu saja segala macam bentuk kontribusi terhadap negara akan sangat berharga dalam pembangunan negara ini.

Negara ini sudah memiliki banyak sekali inovasi spektakuler dalam berbagai bidang. Misalkan saja, dalam bidang IT adalah Go-JEK. Dengan membuat aplikasi seperti itu, maka ada banyak orang yang sangat tertolong, baik dari segi penggunan jasa ataupun sopir yang berpartisipasi dalam mengantarkan penumpang.

Dengan adanya Go-JEK, maka terbuka lapangan kerja baru yang banyak menolong rakyat Indonesia. Sedangkan bila bidang Anda adalah teknik kimia. Anda bisa saja membuat cara mengolah sampah menjadi sesuatu yang bernilai. Misalkan saja mengolah sampah plastik menjadi bahan bakar terbarukan.

Selain itu, dengan berinovasi dan menggunakan kreativitas kearah yang baik, maka akan membuat Anda menjadi lebih produktif. Tindakan yang bersifat produktif ini akan sangat bermanfaat bagi diri Anda dan juga orang lain. Maka dari itu, berinovasilah dan kreatif untuk dapat memajukan negeri kita tercinta ini.

Penjelasan:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kaylanindyarahmanisa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 30 May 21