Berikut ini adalah pertanyaan dari halisalisa937 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
43. Bacalah penggalan cerita berikut!Saat Dedap hendak pergi ke pulau tempatnya berasal untuk menyelesaikan suatu urusan.
Ibunya telah mendengar kedatangan Dedap pun menunggu putra yang sangat dicintainya itu di
pelabuhan pantai. Namun, harapan bahagia sang ibu lenyap seketika. Si Dedap putra
kesayangannya itu tak mengakuinya sebagai ibu. Sang ibu bersedih dan menangis di tepi pantai
itu,
Tiba-tiba, langit bergemuruh menjadi gelap dan hujan deras pun turun. Si ibu terus
menangis karena bersedih. Ombak laut menjadi kuat sehingga membuat kapal Dedap terbalik
Dan ombak menghantam kampung tersebut sehingga rata dengan air. Dan setelah kejadian itu,
terdapat suatu pulau kecil di tengah laut yang disebut "Pulau Dedap”,
Tentukanlah :
a) Tokoh utama
b) Watak tokoh
c) latar waktu dan Suasana
d) Amanat Cerita
Ibunya telah mendengar kedatangan Dedap pun menunggu putra yang sangat dicintainya itu di
pelabuhan pantai. Namun, harapan bahagia sang ibu lenyap seketika. Si Dedap putra
kesayangannya itu tak mengakuinya sebagai ibu. Sang ibu bersedih dan menangis di tepi pantai
itu,
Tiba-tiba, langit bergemuruh menjadi gelap dan hujan deras pun turun. Si ibu terus
menangis karena bersedih. Ombak laut menjadi kuat sehingga membuat kapal Dedap terbalik
Dan ombak menghantam kampung tersebut sehingga rata dengan air. Dan setelah kejadian itu,
terdapat suatu pulau kecil di tengah laut yang disebut "Pulau Dedap”,
Tentukanlah :
a) Tokoh utama
b) Watak tokoh
c) latar waktu dan Suasana
d) Amanat Cerita
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
a) ibu dan dedap
b) ibu berwatak menyayangi anaknya
dedap berwatak durhaka
c) latar waktunya di siang hari suasananya menegangkan
d) kita tidak boleh durhaka kepada orang lain
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh febribrian dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 03 Jul 21