Berikut ini adalah pertanyaan dari Dwiarianto77 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Berikut lima contoh kalimat pujian untuk ibu:
- Ibuku pandai sekali memasak
- Ibuku sosok yang sangat penyabar dan penyayang
- Aku suka bercerita pada ibu karena ia pendengar yang baik.
- Ibuku wanita paling hebat di dunia
- Ibuku tak hanya parasnya yang cantik namun hatinya pun sangat cantik
Baca lebih lanjut mengenai ungkapan pujian yomemimo.com/tugas/20994738
» Pembahasan
Kalimat pujian adalah kalimat yang isinya pujian. Yang dimaksud pujian sendiri adalah suatu pernyataan positif mengenai seseorang yang disampaikan dengan penuh kejujuran juga ketulusan. Pujian lewat ucapan yang disampaikan dengan tulus tentu akan membuat mereka yang mendengar akan merasa tersanjung dan tersentuh.
Cari tahu lebih dalam lagi mengenai kata pujian bagi Dayu yomemimo.com/tugas/20914715
Ibu adalah salah satu sosok yang paling berjasa di hidup kita. Oleh sebab itu wajib bagi kita berbakti kepada beliau. Salah satu wujud nyata bakti kita adalah dengan memberikan ibu pujian yang tulus dan jujur dari hati. Pujian ini adalah bentuk kasih sayang kita kepadanya, pengakuan sekaligus rasa terimakasih atas jasa-jasanya.
Pelajari lebih lanjut tentang 5 contoh kata pujian bagi teman yomemimo.com/tugas/379843
• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • •
» Detil Jawaban
Kode : -
Kelas : SD
Mapel : Bahasa Indonesia
Bab : -
#JadiRankingSatu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh varlord dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 15 Feb 19