berikan contoh penerapan makna proklamasi kemerdekaan dalam kehidupan sehari-hari, baik

Berikut ini adalah pertanyaan dari andisandi pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

berikan contoh penerapan makna proklamasi kemerdekaan dalam kehidupan sehari-hari, baik dirumah, sekolah,Dan masyarakat!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Contoh penerapan makna proklamasi kemerdekaan dalam kehidupan sehari-hari di lingkungan Rumah.

  • Berusaha menjadi anak yang shalih shalihah atau menjadi anak yang dekat kepada agama serta berbakti kepada ke dua orangtua.
  • Mengajarkan nilai-nilai religius akan Ketuhanan Yang Esa.
  • Tidak bersikap sewenang-wenang terhadap adik sendiri.
  • Bertingkah penuh sopan dan santun terhadap orangtua.
  • Tidak mudah bertengkar di dalam rumah.
  • Senantiasa menjaga amarah dan emosi.
  • Tidak memaksakan anggota keluarga yang lain untuk berperilaku di luar kemampuannya.
  • Menjadi kepala keluarga yang penuh tanggung jawab dan kasih sayang.
  • Menghargai seluruh hak-hak setiap komponen keluarga.
  • Menjalankan kewajiban di rumah sebaik mungkin.

Contoh penerapan makna proklamasi kemerdekaan dalam kehidupan sehari-hari di lingkungan Sekolah.

  • Mengajak teman untuk shalat berjamaah.
  • Saling menghormati teman yang berbeda agama.
  • Gemar membantu teman-temannya yang berada dalam kesusahan.
  • Mentraktir teman untuk makan di kantin.
  • Berteman dengan siapa saja.
  • Menghindari perbuatan tawuran antar sekolah.
  • Melakukan musyawarah OSIS dengan musyawarah.
  • Memilih pengurus-pengurus kelas secara arif.
  • Menjadi ketua kelas yang amanah dalam mengemban tugas.
  • Bersikap adil terhadap junior kelas.

Contoh penerapan makna proklamasi kemerdekaan dalam kehidupan sehari-hari di lingkungan Masyarakat.

  • Menjaga keharmonisan antar umat beragama.
  • Membiarkan orang lain menjalankan kepercayaan dan keyakinannya sendiri.
  • Membela orang-orang yang ditindas.
  • Menegakan HAM sesuai porsinya.
  • Tidak menciptakan kelompok-kelompok yang dapat menyebabkan disintegrasi nasional.
  • Menempatkan kepentingan bangsa di atas kepentingan individu maupun kelompok.
  • Melakukan Pemilu dan Pilkada.
  • Tidak melakukan Black Campaign.
  • Menjadi penguasa yang pro rakyat bukan justru pro terhadap asing maupun
  • Hidup sewajarnya saja tidak berlebihan.

Semoga jawaban kakak dapat membantu, apabila masih terdapat pertanyaan yang lain, jangan ragu ajukan pertanyaanmu di Brainly ya.

Detail Tambahan

Kelas : VIII

Pelajaran : Ppkn

Kategori : Kewarganegaraan

Kata Kunci : Penerapan Makna Proklamasi, Makna Pancasila, Di Sekolah, Di Rumah, Di Masyarakat

Kode : -

Contoh penerapan makna proklamasi kemerdekaan dalam kehidupan sehari-hari di lingkungan Rumah.
Berusaha menjadi anak yang shalih shalihah atau menjadi anak yang dekat kepada agama serta berbakti kepada ke dua orangtua.
Mengajarkan nilai-nilai religius akan Ketuhanan Yang Esa.
Tidak bersikap sewenang-wenang terhadap adik sendiri.
Bertingkah penuh sopan dan santun terhadap orangtua.
Tidak mudah bertengkar di dalam rumah.
Senantiasa menjaga amarah dan emosi.
Tidak memaksakan anggota keluarga yang lain untuk berperilaku di luar kemampuannya.
Menjadi kepala keluarga yang penuh tanggung jawab dan kasih sayang.
Menghargai seluruh hak-hak setiap komponen keluarga.
Menjalankan kewajiban di rumah sebaik mungkin.
Contoh penerapan makna proklamasi kemerdekaan dalam kehidupan sehari-hari di lingkungan Sekolah.
Mengajak teman untuk shalat berjamaah.
Saling menghormati teman yang berbeda agama.
Gemar membantu teman-temannya yang berada dalam kesusahan.Mentraktir teman untuk makan di kantin.
Berteman dengan siapa saja.
Menghindari perbuatan tawuran antar sekolah.
Melakukan musyawarah OSIS dengan musyawarah.
Memilih pengurus-pengurus kelas secara arif.
Menjadi ketua kelas yang amanah dalam mengemban tugas.
Bersikap adil terhadap junior kelas.
Contoh penerapan makna proklamasi kemerdekaan dalam kehidupan sehari-hari di lingkungan Masyarakat.
Menjaga keharmonisan antar umat beragama.
Membiarkan orang lain menjalankan kepercayaan dan keyakinannya sendiri.
Membela orang-orang yang ditindas.
Menegakan HAM sesuai porsinya.
Tidak menciptakan kelompok-kelompok yang dapat menyebabkan disintegrasi nasional.
Menempatkan kepentingan bangsa di atas kepentingan individu maupun kelompok.
Melakukan Pemilu dan Pilkada.
Tidak melakukan Black Campaign.
Menjadi penguasa yang pro rakyat bukan justru pro terhadap asing maupun
Hidup sewajarnya saja tidak berlebihan. Semoga jawaban kakak dapat membantu, apabila masih terdapat pertanyaan yang lain, jangan ragu ajukan pertanyaanmu di Brainly ya.
Detail Tambahan
Kelas : VIII
Pelajaran : Ppkn
Kategori : Kewarganegaraan
Kata Kunci : Penerapan Makna Proklamasi, Makna Pancasila, Di Sekolah, Di Rumah, Di Masyarakat
Kode : -

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh tessy dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 07 Nov 18