Berikut ini adalah pertanyaan dari akarinnit pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Pantai merupakan objek alam yang penting bagi manusia. Dari pantai manusia bisa mendapat penghidupan dari ikan, terumbu karang, dan tanaman laut. Selain itu, pantai bisa dijadikan objek wisata bagi manusia yang penat akan kehidupan kota dan bisa mendapatkan ketenangan dari indahnya pantai. Laut yang berdekatan dengan pantai bisa jadi objek surgawi karena adanya keindahan ikan , terumbu karang, dan tanaman laut. Lalu, pantai bisa dijadikan sebagai tempat tinggal bagi manusia sehingga pantai dan laut menciptakan kerhamonisan bagi hidup manusia.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh PawangHujan dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 09 Aug 22