Sekolah BaruNamaku Melisa Natania Aurela, panggil aku Lisa. aku adalah

Berikut ini adalah pertanyaan dari lutfiahkrairunnisa05 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sekolah BaruNamaku Melisa Natania Aurela, panggil aku Lisa. aku adalah anak kedua dari duabersaudara, kakakku
bernama Ledisa Ovilia Aurela biasa dipanggil dengan nama Disa. Aku, mama, papa, dan kak Disa pindahan
dari kota Surabaya ke kota Bandung, otomatis, aku dan kak Disa pindah sekolah aku pun mulai tak sabar
untuk berangkat
ke sekolah baruku. Hari 'H' pun tiba. “Disa, Lisa ayo bangun, nanti terlambat lo"
"ya mah, ni Disa dah bangun!"
"oke mah nih Lisa udah bangun!" Setelah dibangunkan mama, aku dan kak Disa pun mandi bergantian, tak
lupa kamiberpakaian rapi, setelah semua beres, aku dan kak Disa pun sarapan, setelahkenyang kami pun
berangkat dengan diantar sopir pribadi kami, pak Rahman.
37. Mengapa paragraf satu pada teks di atas disebut struktur bagian orientasi?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

karena merupakan bagian pengenalan

bukti : namaku melisa natalia aurela ( merupakn pengenalan nama tokoh )

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh raifirsthenshen dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 04 Jul 21