Bagaimana langkah membuat ringkasan dalam bentuk peta? jelaskan berdasarkan pemahamanmu

Berikut ini adalah pertanyaan dari kedondonk8100 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Bagaimana langkah membuat ringkasan dalam bentuk peta? jelaskan berdasarkan pemahamanmu

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1) Tentukan tema yang akan dibuat.

2) Gunakan huruf kapital dalam penulisan.

3) Tulislah poin-poin penting yang mudah diingat.

4) Pastikan tulisan bisa terbaca.

Penjelasan:

Ringkasan adalah penyajian karangan atau peristiwa yang panjang dalam bentuk yang singkat dan efektif. Ringkasan itu dapat merupakan ringkasan sebuah buku, bab, ataupun artikel. Fungsi sebuah ringkasan adalah memahami atau mengetahui sebuah buku atau karangan.

Semoga membantu!!!

#jangan lupa follow ^_^

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh unknown dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 22 Feb 22